SELAMAT DATANG - WELCOME - WILLKOMMEN

SELAMAT DATANG - WELCOME - WILLKOMMEN - ترحيب

Cara menjaga makanan agar terhindar dari bakteri yang merugikan tubuh dan kesehatan

Berbagai cara kita lakukan agar makanan yang kita konsumsi bebas dari bakteri, atau setidaknya kita dapat meminimalisir bahaya yang di timbulkan dari makanan. Makanan yang sehat hendaknya memenuhi kriteria sebagai makanan yang layak kita konsumsi.

Beberapa langkah agar makanan dapat kita konsumsi dengan cara yang sehat, ada beberapa hal yang dapat kita lakukan di antaranya :


1. Memasak makanan dengan suhu tinggi, atau dengan model oven. Jenis untuk hal ini adalah makanan yang bersumber dari binatang, daging, ikan dan sumber makanan lain.

2. Mengupayakan agar kita menghindari kontak secara langsung untuk menghindari masuknya bakteri. Nisalnya saja, bila kita pada saat yang sama, menggunakan pisau untuk memotong dan mengolah daging, jangan kita gunakan untuk memotong makanan yang lain, baik itu buah atau sayuran.

3. Mempertahankan makanan dalam kondisi semula. bila masakan yang ada adalah masakan hangat, maka yang harus di lakukan adalah menjaga agar makanan tersebut tetap hangat paling tidak di suhu 60 derajat celcius.

4. Menghidangkan makanan dari daging atau olahan ikan laut dengan suhu 85 derajat celcius. Namun untuk makanan model mentah, tentunya kontak langsung dengan alat dapur dikurangi, dan di sterilkan terlebih dahulu, seperti model masakan Jepang.

5. Jaga jangan sampai makanan berupa buah dan sayur, masuk ke lemari es terlalu lama. Usahakan minimal 3 hari makanan masuk di lemari es, yang selanjutnya harus segera di konsumsi.

6. Letakkan makanan dan minuman dalam kemasan kaleng, untuk mengikuti petunjuk dari pabrik yang berada pada sisi luar kemasan. Misalnya untuk minuman soda, harus di letakkan pada suhi 8 derajat atau petunjuk lainnnya.

Tidak ada komentar:

Ads By Google

ADVERTISEMENT